Sabtu Ceria, Spanega Makan Pecel Bersama – SMPN 4 KEPANJEN
Hai NOS Readers! 20 Juli 2019 yang lalu sekolah kita mengadakan acara makan bersama. Makan bersama itu menunya bukan sembarang menu loh. Yap PECEL, makan yang masih mengandug empat sehat lima sempurna menjadi menu kita di hari Sabtu yang lalu. Acara makan bersama ini dimulai dengan acara jalan sehat yang berjalan melewati daerah kelurahan Cepokomulyo. […]